Mata kuliah ini membahas tentang Fonetik dan Fonologi merupakan mata kuliah teoritis yang terdiri dari teori-teori tentang fonetik artikulatoris dan kaidah-kaidah fonologi yang meliputi ciri-ciri bunyi ujaran dan organisasinya.